Penulis: Sabila Fitria Balqis
Jumlah Halaman: 120
Berat: -/+ 200 gr
Blurb:
“Aku terombang-ambing bersama perasaan. Terjebak di antara cinta dan sengsara,
sambil meniti langkah demi langkah menuju jalan pulang”
Ning, seorang wanita yang rela meninggalkan keluarganya demi berjuang dan bertahan
dengan pilihan hatinya—Jusof. Perangai Jusof pun semakin hari semakin tak karuan. Rasanya
Ning juga harus mendapat kebahagiaan atas pengorbanannya selama ini. Namun, apakah Allah
menakdirkan mereka untuk bersama selamanya?
Buku Ini bercerita tentang perjalanan seorang wanita mencari dua hal sekaligus, yaitu
cinta dan Rida orang tua.